Nah pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai Cara Battle Dengan Teman Satu Clan di Clash Royale, wahh pasti serukan kalau kita dapat berduel dengan teman kita sendiri yang satu anggota clan, dan itulah menurut saya salah satu hal yang menarik dari game ini. tapi ingat yah jika anda sedang beradu jotos dengan kawan anda didalam game Clash Royale jangan sampai berlanjut kedunia nyata heheh.
Cara Battle Dengan Teman Satu Clan di Clash Royale
- Pertama tama masuk terlebih dahulu ke clan kita masing masing yang disana terdapat teman kita yang telah bersepakat untuk berduel atau battle dengan kita, dan tentunya sebagai laga persahabatan.
- Setelah itu sentuh pada friend battle kemudian jika anda menginginkan untuk mengganti kata yang berada di kolom silahkan ubah saja tetapi jangan racist huhu lalu setelah itu sentuh lagi friend battle.
nah setelah langkah diatas selesai kita tinggal menunggu teman teman kita untuk agar menjawab tantangan tersebut namun jika anda ingin membatalkan tantangan anda, sentuh saja cancel.
selamat anda telah berhasil untuk melakukan duel bersama teman anda pada game clash royale ingat adu jotos hanya berlangsung pada game clash royale jangan sampai kedunia nyata, hehe jangan lupa like fanspagenya yah.
sekian artikel mengenai Cara Battle Dengan Teman Satu Clan di Clash Royale